Sebagian orang mungkin merasa kesulitan untuk melakukan pengiriman barang dengan kapal. Ini karena masih jarang yang menggunakannya dan belum mengerti bagaimana proses pengirimannya. Ini tentu membuat anda merasa kesulitan saat ingin mengirim barang antar pulau.
Proses Pengiriman Cargo Murah Jakarta Batam dengan Kapal
Untuk mengatasi masalah tersebut anda harus mengetahui proses pengiriman cargo murah Jakarta Batam dengan kapal. Lebih jelasnya anda bisa menyimak ulasan di bawah ini.
1. Proses packing barang
Proses pengiriman batang dengan kapal yang perlu anda perhatikan yakni masalah packing. Yang mana proses ini bisa dibilang cukup mudah namun masih banyak yang belum memperhatikan cara pengepakan barang kiriman dengan benar.
Hal ini harus benar-benar diperhatikan sebab akan menyebabkan resiko kerusakan pada barang yang anda kirimkan. Pastinya ini terjadi atas kesalahan pihak pengirim sehingga petugas tidak bertanggung jawab perihal packing yang dilakukan oleh pengirim.
2. Kelengkapan dokumen
Anda perlu melengkapi berbagai dokumen untuk mengirim barang dengan kapal. Dokumen tersebut yaitu surat-surat resmi misalnya identitas pihak pengirim serta penerima beserta berbagai data identitas barang. Sebab tidak semua barang mempunyai berat, jenis maupun tipe yang sama.
3. Pengurusan asuransi
Adanya asuransi pengiriman barang ini menjadi bentuk perlindungan pada barang yang ingin anda kirimkan. Pada dasarnya asuransi ini memang dikhususkan untuk barang yang mempunyai nilai jual tinggi, akan tetapi tidak ada salahnya jika anda juga mengurusnya demi perlindungan barang anda.
4. Proses pengiriman barang
Proses pengiriman berlangsung beberapa hari sesuai dengan jaraknya. Apalagi jika proses pengiriman barang cukup jauh hingga antar pulau, tentu bukan sekedar melihat dari segi jarak saja. Namun juga memperhitungkan cuaca sebab pengiriman antar pulau selalu memperhatikan cuaca yang sedang berlangsung.
5. Proses penerimaan barang
Proses penerimaan barang sesuai dengan pilihan anda ketika melakukan pengiriman di jasa cargo dengan kapal. Jika anda memilih layanan door to door tentu barang akan langsung dikirim ke alamat penerima. Namun apabila anda memilih mengambilnya sendiri maka penerima harus mengambilnya ke perusahaan cargo barang.
Demikian proses pengiriman cargo murah Jakarta ke Batam dan sebaliknya dengan kapal. Jika anda ingin menggunakan jasa cargo dengan kapal maka anda bisa mempercayakannya pada PT. Djasa Autosarana Transports. Perusahaan cargo ini akan melakukan pengiriman barang anda dengan jaminan keamanan serta lebih cepat sampai tujuan.